Halo semua sahabat ku para pejuang rupiah. Apakah kalian masih bersemangat untuk berjuang bersama di forum ini. Saya sangat berharap kalian masih bersemangat dan pantang menyerah. Untuk tutorial kali ini saya ingin mengajarkan tentang bagaimana caranya membuat sebuah halaman about.
Sebagaimana kita tahu bahwa halaman about merupakan salah satu diantara banyaknya persyaratan kelulusan ujian adsense blog. Banyak diantara kita yang masih bingung harus mulai menulis halaman about darimana. Sama seperti waktu dulu pertama kalinya saya mulai menulis di blog, kebingungan selalu menghampiri sehingga saya tidak jadi menulis.
Saya tidak ingin pengalaman waktu pertama kali menulis blog dulu terjadi juga kepada sobat semua. Untuk itu, berikut ini saya akan ajarkan bagaimana caranya menulis halaman about di blogger.
Pertama, kalian pergi ke menu halaman kemudian buat halaman baru. Berilah judul "About" pada halaman tersebut.
Setelah kalian berhasil membuka lembar halaman langkah selanjutnya adalah mulailah menulis tentang blog kalian dan tentunya siapa authornya. Masih bingungkah kalian bagaimana kerangka penulisannya? Tentu saja. Saya dulu juga sering begitu selalu bingung harus memulainya darimana, ujung-ujungnya ya...enggak jadi nulis. Oke deh, berikut ini saya kasih sedikit gambaran tentang kerangka penulisan halaman about di blogger secara singkat dan jelas.
1. Berikan kata sambutan dan termakasih karena telah berkunjung di blog kalian
Untuk mempermudah pemahaman kalian silahkan lihat contoh berikut ini.
Halo semua selamat datang di blog saya yang sederhana ini dan terimakasih telah berkunjung. Saya sangat berharap agar blog ini dapat bermanfaat untuk memecahkan atau menjawab permasalahan yang sedang kalian hadapi.
2. Perkenalkan diri kalian
Langkah selanjutnya setelah kalian memberikan kata sambutan dan ucapan terimakasih, jelaskanlah secara singkat tentang siapa anda agar para pengunjung bisa tahu siapa sebenarnya penulis blog yang mereka kagumi ini. Berikut saya berikan contoh yang mudah.
Langkah selanjutnya setelah kalian memberikan kata sambutan dan ucapan terimakasih, jelaskanlah secara singkat tentang siapa anda agar para pengunjung bisa tahu siapa sebenarnya penulis blog yang mereka kagumi ini. Berikut saya berikan contoh yang mudah.
Perkenalkan nama saya Muhamad Subandri. Saya merupakan seorang blogger pemula yang ingin berbagi secuil ilmu pengetahuan yang saya miliki kepada sahabat baca semuanya. Saya berharap blog ini bisa bermanfaat untuk sobat baca semuanya.
3. Jelaskan tema blog anda
Setelah kalian menjelaskan siapa anda, langkah selanjutnya adalah jelaskan tentang apa blog anda. Untuk mempermudah pemahaman kalian berikut saya berikan contohnya.
Setelah kalian berhasil menyelesaikan tiga tahap penyusunan halaman about diatas maka selesailah perjuangan kalian dalam menulis halaman about di blog kalian. Terimakasih telah berkunjung dan semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua. Aamiin..
Setelah kalian menjelaskan siapa anda, langkah selanjutnya adalah jelaskan tentang apa blog anda. Untuk mempermudah pemahaman kalian berikut saya berikan contohnya.
Blog ini merupakan sebuah media informasi yang mengulas tentang berbagai hal di dunia ini, mulai dari kesehatan, teknologi, gadget, musik berita dan lain lain.
Setelah kalian berhasil menyelesaikan tiga tahap penyusunan halaman about diatas maka selesailah perjuangan kalian dalam menulis halaman about di blog kalian. Terimakasih telah berkunjung dan semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua. Aamiin..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar